Hukum Newton
1 : "Jika resultan gaya yang bekerja pada benda yang sama dengan nol, maka
benda yang yg mula-mula diam akan tetap diam. Benda yang mula-mula bergerak
lurus beraturan akan tetap lurus beraturan".
Rumus : ΣF =
0
Contoh :
1. Penumpang akan serasa terdorong
kedepan saat mobil yang bergerak cepat direm mendadak.
2. Koin yang berada di atas kertas di
meja akan tetap disana ketika kertas ditarik secara cepat.
Hukum Newton
2 : "Percepatan yang ditimbulkan oleh gaya yang bekerja pada benda
berbanding lurus dengan besar gayanya dan berbanding balik dengan masa benda
Rumus : ΣF = m×a
Ket : F = Gaya, M = Massa, A= Percepatan
Rumus : ΣF = m×a
Ket : F = Gaya, M = Massa, A= Percepatan
Contoh :
1. Mobil-mobilan yang sama (massa sama)
jika ditarik dengan gaya yang lebih besar akan mengalami percepatan yang lebih
besar pula
2.
Duduk di
atas kursi berat badan tubuh mendorong kursi ke bawah sedangkan kursi menahan
(mendorong) badan ke atas
3. Jika seseorang memakai sepatu roda
dan mendorong dinding, maka dinding akan mendorong sebesar sama dengan gaya
yang kamu keluarkan tetapi arahnya berlawanan, sehingga orang tersebut
terdorong menjauhi dinding
Hukum Newton
3 : Jika benda pertama mengerjakan gaya terhadap benda kedua akan mengerjakan
gaya terhadap benda pertama yg besarnya sama tapi arahnya berlawanan
Rumus : Fg=u×n
Ket : Fg=gaya gesek, u=koefisien gerak, n =gaya normal
Rumus : Fg=u×n
Ket : Fg=gaya gesek, u=koefisien gerak, n =gaya normal
Contoh : Roket
yang melucur keluar angkasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar